Pohuwato

APBD Perubahan 2021 Disetujui

436
×

APBD Perubahan 2021 Disetujui

Sebarkan artikel ini
Penandatanganan Berita Acara pengesahan APBD Perubahan 2021 oleh Bupati dan Ketua DPRD Pohuwato, dalam rapat paripurna kemarin.

DEKAB (RG) – APBD Perubahan 2021 di kabupaten Pohuwato, resmi diakomodir dalam rapat paripurna pengesahannya, yang ditandatangani langsung oleh Bupati Saipul A. Mbuinga dan Ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi.

Dengan telah disahkannya APBD Perubahan ini, jajaran DPRD Pohuwato berharap, kelak pemanfaatan benar-benar dilakukan untuk pemenuhan kelanjutan pembangunan di kabupaten paling barat dari provinsi Gorontalo ini.

Dimana, selain untuk menuntaskan penanganan Covid-19, juga turut diharapkan penggunaan APBD Perubahan 2021, untuk kelanjutan pembangunan pada sektor lainnya.

Seperti di bidang ekonomi, pertanian, perikanan, infrastruktur, dan sebagainya. (ayi)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *