Kabupaten Gorontalo

Balai Penyuluh Pertanian Terus Diperkuat

237
×

Balai Penyuluh Pertanian Terus Diperkuat

Sebarkan artikel ini
Silahturahmi dan pembinaan Aparat Dinas Pertanian dan Penyulu Pertanian se - Kabupaten Gorontalo. (foto:dok)

KABGOR – Pertanian menjadi sektor perekonomian masyarakat di Provinsi Gorontalo pemerintah daerah terus menyebar program di tingkat kecamatan melalui Balai Penyuluh Pertanian (BPP).

Sebab kedepan BPP akan diperkuat karena menjadi sentral pengembangan ekonomi di tingkat kecamatan termasuk di dalamnya sektor perikanan, perternakan maupun umkm sehingga dana KUR dilakukan melalui BPP.

Hal ini disampiakan Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo pada kegiatan silahturahmi dan pembinaan Aparat Dinas Pertanian dan Penyulu Pertanian se – Kabupaten Gorontalo dirangkaikan dengan sosialisasi Vaksin Covid-19 Senin, (20/09).

di Jalan Kantor Dinas Pertanian Kabupaten Gorontalo Tak hanya itu, Pemerintah Kabupaten Gorontalo telah membentuk Pokja Pengembangan Ekonomi Rakyat (PER) dari tingkat Kabupaten dan di tingkat Kecamatan yang berada ada di BPP.

Karena di era pandemi covid-19 terus dilakukan sehat dan sejatera maka melalui dua sisi ini perlu dilakukan oleh BPP.

Dalam melawan covid-19 dengan cerdas, protokol kesehatan terus dilakukan termasuk vaksin sebab menjadi kekebalan tubuh. sehingga sosialisasi terus dilakukan khususnya kepada petani yang belum di vaksin.

Karena di Kabupaten Gorontalo kurang lebih 90 ribu yang sudah di vaksin. Target saya di Bulan September ada 120 ribu yang tekah di vaksin karena setiap bulan rencana 60 masih ada 80 ribu terus digenjot, sebab di akhir bulan November pada momen Hari Ulang Tahun Kabupaten Gorontalo sudah mencapai target 80 persen bila itu terjadi kekebalan diri pada saat sudah di vaksin.

sehingga kehidupan bisa normal lagi namun budaya protokol kesehatan terus dilakukan.
Sehingga pada para penyuluh pertanian ketemu petani melakukan sosial untuk mereka ikut vaksin karena dengan adanya serbu vaksin di setia kecamatan agar ada pioner dalam memberikan informasi bahwa vaksin bukan hal yang mematikan sebab problem hari ini banyak masyarakat sudah percaya dengan informasi Hoaks.

Sementara itu. Kadis Pertanian Rahmat Pomalingo menyampaikan, silahturahmi dan pembinaan Aparat Dinas Pertanian dan Penyulu Pertanian se – Kabupaten Gorontalo dirangkaikan dengan sosialisasi Vaksin Covid-19.

Jajaran Dinas Pertanian bila terjadi pergantian pimpinan aparat penega hukum baik Kodim, Kejaksaan maupun polres kami mengadakan silahtuahami maupun pembinaan.

Sebab Dinas Pertanian menaungi 19 BPP dalam sosoialaisai kepada masyarakat kami butuh pendampingan dari penaga hukum di masing – masing Kecamatan.

Karena bagaimana membantu pemerintah daerah maupun polri dan TNI dalam percepatan vaksinasi di tingkat Kecamatan dan desa. sebab seluruh BPP p mantri Tani membawahi kurang lebih 2 ribu kelompok tani sehingga kegiatan tersebut dilaksanakan. (RG.53)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *